Sementara Itu Kepala Desa Air sempiang Mugianto Mengatakan, selain penanaman pohon pinang sebagai petanda jalur pendakian bukit hitam bagi para wisatawan dan penghijauan , pihak desa juga sudah membentuk kelompok sadar wisata (pokdarwis) yang bernama Pesona Air Sempiang Sejahtera (Pass) Yang nantinya akan mengelola wisata pendakian bukit hitam,” untuk Pengelolaannya kita sudah membentuk kelompok sadar wisata” Kata Mugi.
Dikatakan mugi, di desa air sempiang Selain pendakian bukit hitam dan kawah air panas, juga terdapat wisata air terjun yang tak kalah menarik untuk dikunjungi oleh wisatawan” Harapan kedepannya dapat dikelola dengan baik” Pungkasnya. (Advetorial)